KURMA

10 Manfaat Kurma bagi Kesehatan Tubuh
Phoenix dactylifera atau biasan di sebut sebagai buah kurma ini memiliki rasa yang manis legit sering dikonsumsi saat bulan puasa.
Tahukah kamu bahwa buah kurma memiliki manfaat yang sangar baik untuk kesehatan kita ? buah asal negeri Jazirah Arab ini memiliki kandungan nutrisi yang banyak seperti serat, protein, kalium, magnesium, tembaga, mangan,dsb.
buah ini sering disebut sebagai buah nabi ternyata mengandung kaya akan nutrisi yang menguntungkan, yang dimana kandungan utamanya adalah karbohidrat. Hampir 75% buah kurma terdiri dari karbohidrat,

Kurma merupakan jenis buah yang bisa hidup kapan saja sepanjang tahunnya loh, namun di negara asalnya buah ini akan sering dipanen saat musim gugur ataupun awal musim dingin, alasannya karena saat musim dingin buahnya akan berasa dalam kondisi yang paling segar.
Tak hanya kaya akan nutrisi buah ini juga kaya akan asupan zat besi, kalsium, vitamin K, folat dan antioksidan.

Jika di bedakan dari tingkat kematangan buahnya , kandungan nutrisinya bisa bervariasi antarasatu dengan yang lain seperti kurma segar akan mengandung sedikit kandungan gula dan kalori daripada kurma kering.
Sebelumnya ada ribuan variasi kurma didunia, namun secara umumnya di bagi menjadi 3 kelompok utama yaitu lunak, semi-lunak.
Ini dibedakan sesuai dengan lama waktu panen dari pohon, pertumbuhan buah ini memakan waktu 7bulan.

Beberapa jenis kurma yang terkenal didunia adalah :

1. Barhi
kurma ini memiliki ukuran sedang dengan kulit buah yang tipis dan daging yang lunak nan lembut, barhee yang sudah matang sempurna akan memiliki tektur dan rasa yang seperti puding karamel dengan tektur dan juga rasanya mirip apel rentah dan sedikit asam

2. Deglet Noor
ini adalah contooh utama dari kurma semi-lunak, buah ini berasal dari Tunisia yang memiliki tektur kulit halus dan lembut dengan daging yang kenyal, dengan warna buah kuning keemasan. buah ini memiliki rasa seperti madu sehingga sering disebut ratu dari segala kurma.

3. Halawy
buah ini memiliki rasa manis seperti permen karamel dan daging lunak dan lezat jika dimakan langsung setelah dipanen

4. Thoory
kurma ini berasal dari Aljazair jenis kurma kering memiliki tektur kulit yang kencang dan daging kenyal
Itulah beberapa jenis kurma yang sering dijumpai