Kondisi keriput pastinya nanti akan muncul dengan bertambahnya usia anda mau itu untuk kaum wanita ataupun kaum pria dengan begitu Anda juga harus memahami apa saja yang menyebabkan keriput terjadi dan bagaimana cara untuk menghilangkan kondisi kulit keriput tersebut agar nantinya tidak menurunkan penampilan anda
Kerutan merupakan salah satu bagian alami dari gejala-gejala penuaan kulit yang nantinya akan ditandai dengan beberapa munculnya garis-garis halus yang ada di bagian dahi di bawah mata dan juga dagu gimana penyebab dari kondisi tersebut yaitu adalah faktor genetik lingkungan dan juga pola hidup dimana hanya saja nantinya para kaum pria akan lebih rentan muncul keriput yang disebabkan oleh beberapa faktor di mana seperti kulit wajah pria ini tidak mendapatkan perlindungan dari polusi memiliki kebiasaan merokok dan juga penurunan kadar hormon testosteron
Lalu di bawah ini adalah beberapa cara ampuh yang dapat menghilangkan keriput di kaum pria
Mencuci muka secara rutin
Menurut beberapa para ahli dermatologi nantinya mereka akan sangat merekomendasikan agar anda bisa rutin membersihkan muka sebanyak dua kali sehari yaitu di pagi hari setelah anda bangun tidur dan juga di malam hari sebelum Anda tidur di mana memiliki kebiasaan rutin untuk mencuci muka dengan cara yang benar hal tersebut nantinya akan membersihkan kotoran kotoran yang menempel di bagian kulit wajah anda dengan begitu nantinya kulit wajah anda akan terlindungi dari beberapa kerusakan dan juga radikal bebas Anda juga bisa menambahkan dengan mengoleskan pelembab agar bisa meningkatkan kelembaban pada kulit wajah Hal ini dikarenakan memiliki kulit yang kering pada umumnya akan menyebabkan garis-garis halus dan juga keriput di wajah pria
Rutin mengoleskan tabir surya
Tabir surya atau yang biasa kita kenal dengan sunscreen merupakan salah satu jenis produk perawatan wajah yang memiliki fungsi untuk melindungi kulit anda dari paparan sinar matahari dan juga UltraViolet dikutip dari beberapa sumber mengatakan bahwa dengan penggunaan tabir surya secara rutin ini bisa membantu untuk menurunkan keriput dan juga kulit sarsar hingga 25%