Real Madrid Akan Bermain Tanpa Isco Selama Sebulan
Isco Alarcon merupakan pemain dari Real Madrid yang harus menjalani operasi darurat,karena mengalami didiagnosis usus buntu pada pemeriksaan Selasa 25 September 2018.
Dengan tidak bermainnya Isco ini menjadi hal yang buruk bagi Real Madrid,dikarena Isco yang termasuk pemain kunci bagi Real Madrid tidak dapat bermain untuk Los Blancos.Isco merasakan sakit di bagian bawah perutnya dan dirinya langsung melakukan pemeriksaan atas kondisi tersebut.
Dengan hasil pemeriksaan itu menunjukkan bahwa Isco mengalami peradangan sakit dibagian perut,karena usus buntu.Oleh karena itu dirinya harus melakukan absen dan tidak bisa bermain karena harus menjalani proses perawatan dan persiapan operasi.
Dimana dengan hal itu di prediksi bahwa Isco harus absen untuk tidak membela Real Madrid selama satu bulan dan waktu itu dibutuhkan oleh Isco untuk melakukan pemulihan.Yang dimana dengan keadaan ini Isco di prediksi akan memperkuat Real Madrid kembali pada tanggal 28 Oktober 2018 dan hal ini merupakan kabar yang baik yang didapat Los Blancos.
Isco juga dikabarkan akan absen untuk memperkuat Real Madrid pada enam laga yang akan di lakoni oleh Real Madrid pada El Clasico.Dirinya juga tidak bisa memperkuat Timnas Spanyol nanti untuk menghadapi Wales pada tanggal 11 Oktober 2018 dan juga Inggris pada tanggal 15 Oktober 2018.Dimana sejak musim 2018-2019,Isco sudah mencatatkan tujuh penampilan dengan dua gol yang dicetaknya bersama dengan Los Blancos.